Penulis: Fathoni/MN
Ada 3 anak laki-laki, mereka adalah teman karib, tetapi mereka bertiga masing-masing lulus dari jurusan yang berbeda. Lukman belajar di jurusan mesin, Andre belajar di jurusan elektrik, dan Siddiq belajar di jursan komputer. Pada suatu hari, saat mereka sama-sama bertamasya dengan mengendarai mobil, mobilnya tiba-tiba mogok di tengah jalan, mereka semua turun dari mobil itu untuk memeriksanya.
Lukman yang lulusan jurusan mesin berkata:”Nampaknya dynamo mobil ini sedikit bermasalah.” Andre yang lulusan jurusan elektrik segera berkata menyetujui pendapatnya: “Bahkan mungkin juga terjadi sedikit kebocoran listrik.”
(baca juga: Sunnah dan Sunat)
Hany diam saja tak berbicara, maka itu mereka berdua bersama-sama memalingkan muka kepadanya dan menanyakan :”Siddiq bagaimana pendapatmu?” Siddiq yang lulusan jurusan komputer dengan jelas dan tegas berkata:” Stop operation. Starting up!”